Eman Sulaeman (Pae). Diberdayakan oleh Blogger.

Sabtu, 09 Maret 2013

Ujian Praktek KKPI XII

Gimana hasil Try Out kemarin? Mudah-mudahan anda bisa menilai sendiri mengenai sejauhmana persiapan anda menghadapi UN nanti yang tidak akan lama lagi anda hadapi. 

Sebagai siswa kelas 3 tentunya sudah tidak ada lagi waktu santai, karena berturut-turut mulai minggu kemarin anda disibukkan dengan Ujikom, TO dan praktek-praktek lainnya untuk menunjang kelulusan anda. Oleh karena itu sudah saatnya anda memprioritaskan waktu yang singakt ini untuk lebih giat belajar dan tidak lupa berdo'a agar hasilnya nanti tidak mengecewakan.

Untuk Ujian Praktek KKPI, anda bisa mengerjakannya secara Online yang ada di bagian bawah postingan ini, dengan memperhatikan hal-hal berikut :

  1. Tulis Nama, Kelas dan Nomor Ujian yang sudah anda dapatkan ketika Try Out.
  2. Jawablah soal-soal yang ada dengan cara meng-klik salah satu lingkaran jawaban yang benar.
  3. Jika telah diisi, ketik OK pada kotak yang ada. Kemudian klik tombol  KIRIM  sekali. 
  4. Peserta hanya sekali mengisi, jika melakukan beberapa kali, maka nilai yang diambil adalah nilai yang pertama Ujian. 
  5. Ujian Online akan ditutup sampai tanggal 14 Maret 2013, jam : 12.00 WIB
Selamat mengerjakan, semoga sukses !!! 

3 komentar:

  1. Ternyata masih bnyak siswa yg bingung mengerjakan Soal Ujian Praktek KKPI. Padahal pengumumannya sdh ditempel di sekolah. Untuk kelas 3 coba lebih teliti dan rajin2 baca pengumuman yang ada, krn menyangkut ujian yang menentukan.

    BalasHapus
  2. Buat teman2 untuk mengerjakan soal Ujian Praktek KKPI, bukan harus membuka webblog masing2, tapi cukup ketik di Google : Ujian Praktek KKPI smk pertiwi bogor {enter}.

    Soal Ujian nya ada di bagian bawah.

    BalasHapus

Terima kasih atas kunjungan dan komentarnya.

 

Info Bisnis Online

Zodiak Anda

Download Video di Youtube


Total Tayangan Halaman

Follow Us

S Pink Premium Pointer